1. Home
  2. Apakah resep makanan atau minuman itu dapat dikategorikan sebagai hak merek atau hak cipta?

Apakah resep makanan atau minuman itu dapat dikategorikan sebagai hak merek atau hak cipta?

Resep makanan atau menu makanan minuman tidak bisa didaftarkan sebagai hak merek atau hak cipta. Resep makanan atau menu bisa dikategorikan menjadi rahasia dagang. Hal yang bisa dilakukan untuk melindungi rahasia dagang adalah dengan membuat Perjanjian Kerahasiaan antara pihak pihak yang mengetahui rahasia dagang tersebut.

Updated on 10 Agustus 2021
Perlu Bantuan?
Tidak menemukan Jawaban yang kamu cari? Langsung saja ajak Konsultan kami bicara dengan klik tombol dibawah, atau di tombol livechat di pojok kanan bawah.
TANYA KH